Sebuah pengumuman dari TDA Bekasi masuk inboxku, isinya sebagai berikut :
Sebagai info awal untuk acara Forum TDA Bekasi yang akan diadakan di awal Maret 2010 Div. Education dan Event berencana membuat acara dengan tema kompetisi membuat bisnis (Bisnis Competition). Gambaran acara sebagai berikut :
1. Setiap kelompok terdiri dari minimal 2 orang dan maksimal 5 orang
2. Setiap kelompok didampingi oleh seorang mentor yang sudah buka usaha
3. Membuat ide bisnis dengan budget maksimal Rp. 5 juta
4. Mempresentasikan ide bisnis di depan dewan juri
5. Merealisasikan ide bisnis
Kriteria penilaian:
1. Ide bisnis bisa diaplikasikan
2. Mengusung unsur Kreatifitas dan inovasi
3. Budget oriented (semakin kecil budget, semakin bagus)
Itu dulu infonya, info lain menyusul.
Silahkan kasih masukan untuk didiskusikan di Div. Edev.
Salam kompetisi
Ato Sunarto
Div. Education & Event
+++
Langsung saja kita buat grup “Nasi Goreng Mewah”. Koordinator Eshape dengan anggota Syamsu Irman Master Mie Perto dan Ipung “EO” Purwanto.
Menyusul kemudian muncul nama Wawan Bajuri dan Mbak Sintha “Jacket”.
Mas Nu ingin bergabung, tetapi dia sudah ditunjuk sebagai koordinator, sehingga justru harus mencari anggota dan kemudian langsung mendaftar pak Syamsudin “ACOE”.
Semoga menjadi kompetisi bisnis yang bermanfaat.
Amin.
+++
Semoga Sakses mulia !
Mantap Coy…
wah….kayaknya peserta yang paling siap nih …sukses pak semoga team dari cikarang keluar jadi pemenang….
Kalau ketua panitia sudah bilang begini, bisa apa kita ya?
Mungkin kita perlu usulan tempat penyaluran hadiah ini.
Salam
siap-siap juara saja pak…
Mantap…semoga kita bisa menang…setidaknya Narsis duluan…wk..wk..wk.wk..wk..wk…
Jurus pertama narsis,
Jurus kedua berbagi ilmu [resep nasi goreng mewah]
Jurus ke tiga, berbagi hadiah kemenangan lomba
yang penting bukan menang kalahnya atau hadiahnya, tetapi sensasi berkompetisi dan menebar rahmah ini yang menarik…
Semoga berhasil
Amin
Makasih doanya pak Andi…
bersama kita bisa
insya Allah
amin
mantabs…walo tugasnya ngidupin kompor biogasssss.
hahaha…
pak Ipung memang selalu merendahkan diri meninggikan mutu
salam
sukses selalu bang.
kualitas blog hebat bung. lanjutkan..
wah pak inovasi yang luar biasa..
salut..